Posts

Showing posts from April, 2019

Hal yang Perlu Diperhatikan dalam Menangkap Peluang Bisnis

Image
Hay Sobat Millennials! Saya mau sharing tentang bisnis. Kemarin kita sudah tahu bagaimana membuat rencana bisnis yang matang dengan membuat sebuah business plan . Sekarang kita lanjutkan ke strategi menangkap peluang bisnis. Source Google Sebenarnya tidak ada strategi khusus Sobat Millennials, peluang bisnis datang jika kamu jeli dalam melihat peluang tersebut. Ibarat kamu terperangkap dalam sebuah ruangan tertutup dengan bermodal sendok tidak mustahil kamu membuat lubang kecil yang lama kelamaan akan membesar membuat jalan kamu keluar. Seperti perumpamaan di atas, kamu harus mengetahui hal apa saja yang bisa menjadi peluang bisnis kamu. Berikut adalah beberapa hal yang perlu kamu perhatikan untuk dapat menangkap peluang bisnis, diantaranya: A.   Tantangan Berwirausaha Dalam dunia bisnis, tantangan selalu mengiringi. Tantangan yang biasanya dihadapi: 1.   Globalisasi. Era globalisasi menjadi tantangan tersendiri, seperti teknologi yang terus berkembang sehingga

Nilai Uang Bertambah atau Berkurang, Time Value of Money

Image
Hay Sobat Millenials! Pernahkah kamu merasa saat SD atau 10 tahun yang lalu uang Rp 5.000 sudah bisa beli macam-macam jajanan, namun sekarang dengan uang segitu beli siomay saja belum tentu bisa kalaupun bisa porsinya sedikit ya Sobat Millennials. Source: Google Fenomena tersebut adalah wajar, dalam ilmu ekonomi ada yang namanya time value of money . Apa itu? time value of money atau bisa dikatakan sebagai nilai uang adalah nilai yang terkandung dalam nominal uang tersebut. Seperti yang saya sebutkan sebelumnya Rp 1.000 bisa dapat 10 bungkus permen, 5 atau 10 tahun kemuadian hanya dapat 3 bungkus artinya nilai Rp 1.000 yang dulu bisa dapat 10 bungkus saat ini turun menjadi 3 bungkus. Nilai uang hari ini akan berbeda dengan nilai uang 10 tahun yang lalu atau 10 tahun kemudian. Lalu, bagaimana jika kamu ingin berinvestasi dengan uang 50 juta rupiah apakah saat itu nilai uang tersebut kembali ke kamu setara atau lebih rendah dari yang kamu perkirakan yang mengakibatkan kamu ru

Selingan-Selingin, Behind The Scene Part 1

Image
Sobat Millennials, kali ini kita bersantai menikmati hiburan diselingi promosi karya saya yang dikerjakan secara kolaborasi dengan Reona (Rere). Kolaborasi ini dibuat untuk menyelesaikan projek yang sudah ditetapkan oleh salah satu grup kepenulisan tempat saya belajar. Dari grup itu saya bertemu dengan Reona dan kami membuat sebuah cerita yang berjudul Dragon Slayer. Cover Novel by Reona Dragon Slayer bercerita tentang 7 orang manusia yang mengalami kejadian mengenaskan yang seharusnya membuat mereka mati, namun ketika membuka mata mereka terkejut mendapati diri mereka yang masih bernapas dan berada pada dunia yang berbeda. Sesaat sebelum mereka terbangun, masing-masing dari ketujuh manusia tersebut mendengar perkataan yang sama. Terdampar di sebuah negeri bernama Dawn Grimer, negeri yang dikuasai oleh naga jahat bernama Apostasia yang mengancam keseimbangan dimensi. Untuk menghentikannya dibutuhkan seseorang yang bisa menghentikan Apostasia. Apakah diantara mereka ada y

Business Plan, Berbisnis Menjadi Lebih Mudah

Image
       Hay Sobat Millennials!  Kali ini mari kita sharing tentang bisnis. Yup, benar! Untuk kamu yang seorang atau ingin bercita-cita sebagai entrepreneur pasti mengetahui hal apa saja yang perlu dilakukan untuk memulai bisnis, tahapannya seperti apa, dan mempertimbangankan risikonya. Untuk yang belum tahu tidak perlu risau. Mari kita berkenalan dengan bisnis. Source: Google           Di era 4.0 saat ini bisnis semakin luas dan perkembangan teknologi berperan penting dalam pengembangan bisnis. Bisnis tidak harus dimulai dengan hal yang besar, dengan kamu membuka usaha warung kecil, jualan online, atau membuka jasa (cover, poster, commission ) bisa dikatakan kamu sedag berbisnis. Bagi kamu yang bercita-cita membuka sebuah restoran, warung kopi, atau bisnis yang skalanya besar juga bisa dengan melakukan hal ini.          Untuk memulai sesuatu pasti muncul dari sebuah ide. Ide ini akan berkembang dan bisa kamu wujudkan dengan membuat sebuah rencana, rencana ini yang dis

Mengenal Laporan Keuangan

Image
Hay Sobat Millennials! Bertemu lagi dengan saya. Nah, kali ini saya akan berbagi sedikit ilmu yang sudah saya pelajari tentang manajemen keuangan. Apa sih manajemen keuangan itu? Manajemen keuangan adalah aktivitas pengelolaan keuangan yang berkaitan dengan bagaimana mencari dan menggunakan dana secara efektif dan efisien untuk mencapai tujuan perusahaan. Pegertian tersebut saya rangkungkum dari beberapa pengertian, mudahnya untuk mengingat ada kata kunci, yaitu mencari dan menggunakan dana, serta efektif & efisien. Manjemen keuangan terbagi menjadi beberapa bagian yang perlu di perdalam. Basic atau dasarnya yang perlu kalian pahami adalah laporan keuangan. Benar sekali Sobat Millennials, laporan keuangan itu yang bentuknya T ada aktiva di sebelah kanan dan pasiva sebelah kiri. Bagi kamu yang jurusan SMK akuntansi, strata 1 akuntansi maupun manajemen keuangan pasti tidak asing. Sebenarnya, saat ini laporan keuangan tahunan (annual report) maupun laporan keuangan pert